Pengertian dan Fungsi Manometer

5 min read

Satu lubang ditutup maka menerima tekanan sehingga bagian lain segera bergerak. Perubahan tinggi cairan ini menjadi dasar perhitungan sistem manometer. Anda dapat mengetahui lebih lanjut perhitungan dan pengukurannya dari contoh soal manometer.

Perhatikan contoh gambar diatas. Termometer tabung U ini akan mengamati setiap tekanan positif dan negatif dimana ‘γ’ adalah berat jenis Cairan, ‘P’ adalah Tekanan di A (yang akan Anda hitung). Sehingga didapatkan ketetapan A adalah P = 2h2 – 1h1

manometer U terbalik
Via : chemicalengineeringworld.com

Tipe lain adalah U terbalik. Dua cairan berada di posisi berbeda pada masing-masing ujung tabung. Selanjutnya, Anda menekan salah satu sisi dan yang lainnya segera berubah.

Proses perubahan tinggi dan level tersebut segera dihitung pada alat ukur. Inilah cara kerja dari manometer dengan sistem U terbalik.

Umumnya manometer jenis ini digunakan untuk mengukur tekanan vakum. Perhatikan gambar diatas, Tujuan titik A dan titik B memiliki tingkat yang berbeda, perbedaan tekanan tersebut bisa dihitung menggunakan persamaan dibawah ini :

PA – 1gH1 – mg(H2– H1) = Pb – 2gH2

= PA – 1g H1 = Pb – 2g H2 – L g H

= PA – Pb = 1g H1 – 2g H2 + mg(H2– H1)

Dimana :

M = Kepadatan cairan manometrik
ρ1 dan ρ2 = Kepadatan dua cairan yang ada pada tabung A dan B

  • Manometer Tabung U Diferensial

manometer tabung U diferensial
Via : chemicalengineeringworld.com/

Secara struktur, manometer u-tube diferensial ini sangat mirip dengan manometer Tabung U biasa, hanya saja secara fungsional sedikit berbeda. Umumnya manometer tabung U diferensial digunakan untuk mengukur perbedaan antara kedua titik yang sangat berbeda seperti yang ditunjukkan pada contoh gambar diatas.

 

  • Manometer Mikro

manometer mikro
Via : chemicalengineeringworld.com

Tipe lain Manometer adalah mikro yaitu dengan tabung miring. Alat ini berguna untuk mengetahui level tekanan yang kecil/ rendah dengan akurasi tinggi. Sistemnya menggunakan display digital dimana Anda dapat mengetahui semua data secara lengkap. Berikut ketetapan rumus pengukurannya :

Perhatikan contoh gambar diatas, jika dimisalkan ‘a’ = Luas Tabung

Galih Wsk Dengan pengetahuan dan keahliannya yang mendalam di bidang elektro dan statistik, Galish WSK alumni pascasarjana ITS Surabaya kini mendedikasikan dirinya untuk berbagi pengetahuan dan memperluas pemahaman tentang perkembangan terkini di bidang statistika dan elektronika via wikielektronika.com.

4 Replies to “Pengertian dan Fungsi Manometer”

  1. Ηello there! I know this is kinda off topic however , I’d figured I’d ask.

    Wouⅼd you bе intеrested in exchanging ⅼinks or maybe guest writing
    a blog post or vice-versa? My site addresses a lot of the same topіcs as yours and I feel we couⅼd greatly Ьenefit fгom each other.
    If you’re inteгested feel free to send me an e-mail.
    I look forward to hearing from you! Terrifіc blog by tһe way!

  2. Yes! Finally someone writes about Manometer tools.. Thanks ya kak, lagi butuh banget buat refrensi tugas kuliah

  3. I am a student of BAK College. The recent paper competition gave me a lot of headaches, and I checked a lot of information. Finally, after reading your article, it suddenly dawned on me that I can still have such an idea. grateful. But I still have some questions, hope you can help me.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You cannot copy content of this page