Jadi daya semu dirumah pak arsya sebesar 3666,7 VA
2. Listrik dirumah Bu Reta memiliki spesifikasi seperti berikut : Daya aktif = 1253 kW, Daya nyata 1790 kVA dan Cos θ2 = 0.9 lag.
Hitunglah berapa kerugian, daya reaktif serta kapasitas kapasitor yang dibutuhkan untuk kebutuhan listrik rumah tersebut?
Jawaban :
data Q1 merupakan daya reaktif sebelum diperbaiki. Bila diinginkan Cos θ2 = 0.9 lag, sehingga besarnya:
P2 = P1 / 0,9
P2 = 1253 / 0,9
P2 = 1392,22 kW
sehingga daya reaktif yang baru adalah :
Jadi, besarnya kapasitas kapasitor yang dibutuhkan adalah :
QC = Q1- Q2
QC = 1278,32 – 1125,08
QC = 153, 24 kVar ≈ 150 kVAR
3. Sebuah jaringan listrik memiliki beban P = 100kW dengan power factor sebagai berikut :
PF riil (Cos φ1) = 0.75
PF yang diinginkan (Cos φ2) = 0.93
Hitunglah berapa perencanaan kapasitor bank beserta daya reaktif yang dibutuhkan!
Jawaban:
Perhitungan perencanaan kapasior bank adalah sebagai berikut:
Perbaikan power faktor yang diinginkan 0,9, sehingga:
PF riil (Cos φ1) = 0.75 maka tan φ1 = 0.88
PF yang diinginkan (Cos φ2) = 0.93 maka tan φ2 = 0.4
Jadi daya reaktif yang diperlukan adalah:
Q = P(tan φ1 – tan φ2)
= 100*1000 (0.88 – 0.4)
=48 kVar
4. Untuk menghitung segitiga daya listrik, Anda, misalnya, memiliki PLN dengan instalasi 900 watt. Instalasi tersebut akan digunakan untuk menghitung supply daya PLN dengan daya nyata yang sudah ditentukan. Terdapat daya utama 1300 watt dengan daya semu 1300/0,8.
Jawaban: