Steker listrik adalah alat elektronik yang dapat mengalirkan arus listrik dari stop kontak menuju perangkat elektronika tertentu. Fungsi steker listrik adalah untuk menyambung peralatan elektronik ke sumber listrik PLN agar bisa digunakan.
Seperti yang sudah dijelaskan sebelumnya sebuah steker memiliki peranan penting dalam menghantar listrik. Ada pun penggunaan perangkat ini memudahkan Anda dalam menerima aliran listrik yang kurang di jangkau oleh saklar.
Namun terminal listrik baru dapat digunakan apabila semua perangkat berhasil di pasangkan terlebih dahulu. Perangkaian stop kontak memang perlu dilakukan mengingat pada rangkaian listrik tertentu perlu di sambungkan dengan kabel sebagai penghantar nantinya.
Jenis Steker Listrik
